Studi Ekskursi SMA Tunas Luhur di ISI Solo
Bella Huzua, Mahasiswa Desain Mode Batik (DMB) ISI Solo yang baru menginjak semester V mengungkapkan, belajar di Prodi Desain Mode Batik ISI Solo memberikan peluang dan kesempatan yang sangat luas untuk karir dan masa depannya. “Pertama masuk ISI Solo saya kaget, dan setelah mengikuti proses pembelajaran sampai saat ini, semua yang saya dapatkan melampaui ekspektasi,”…
