Akara Cintya: Pesona Adibusana Nusantara

ISI Solo sukses menggelar acara Akara Cintya: Pesona Adibusana Nusantara, yang menggabungkan seminar nasional dan peragaan busana untuk melestarikan warisan budaya Indonesia. Acara ini mengangkat kebaya dan batik sebagai ikon budaya yang penuh makna seiring dengan ditetapkannya “Kebaya: Pengetahuan, Keterampilan, Tradisi, dan Praktik” menjadi bagian dari daftar Warisan Budaya Takbenda (WBTb) oleh United Nations Educational,…

“Sultan Trenggono” Daftar Masuk ISI Solo

Campus EXPO 2025 Blitar Raya berhasil menghadirkan ribuan siswa dari berbagai SMA/SMK/MA dari wilayah Blitar Raya, bahkan dari berbagai daerah yang jauh disediakan armada antar jemput untuk memudahkan transportasinya. Menghadirkan 65 stand perguruan tinggi baik negeri maupun swasta dan lembaga pendidikan dan pelatihan yang memperkenalkan peluang karier yang menampilkan program-program unggulan mereka didukung juga berbagai…

ISI Solo Gelar Sosialisasi dan Promosi SNPMB di Purwokerto bersama MGBK SMA, SMK, MA Wilayah Banyumas

HUMASISISOLO, –Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2025/2026 Institut Seni Indonesia Surakarta di Kota Jawa Tengah dan Jawa Timur, diawali dari Kabupaten Banyumas di Kota Purwokerto. Kegiatan sosialisasi dilaksanakan di Yudistira Room, Java Heritage Purwokerto Kamis (6/2/2025) Koordinator Panitia Humas dan Promosi Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB), Dr. Dra. Ismaini Zain, M.Si. secara daring…

ISI Solo di UNIEX JEPARA 2025

HUMASISISOLO,– Tim Sosialisasi dan Promosi SNPMB Institut Seni Indonesia Surakarta, ISI Solo hadir di University Expo Jepara 2025 yang digelar di Gedung Wanita Kabupaten Jepara Jumat-Minggu (24-26/1) Tim Sospro ISI Solo menyampaikan informasi seputar SNBP dan SNBT UTBK 2025 kepada siswa SMA/SMK se Kabupaten Jepara, juga para guru dan orang tua yang datang ke Stand…

Pengukuhan Prof. Dr. Sugeng Nugroho, S.Kar., M.Sn. sebagai Guru Besar Bidang Ilmu Teori Pedalangan

Rektor: Kita Tunggu Produk Akademik Bernilai Tinggi setelah Pengukuhan ini. HUMASISISOLO, –Institut Seni Indonesia Surakarta (ISI Solo) menyelenggarakan Sidang Senat Terbuka dalam Dalam Rangka Pengukuhan Jabatan Guru Besar Bidang Ilmu Teori Pedalangan Prof. Dr. Sugeng Nugroho, S.Kar., M.Sn. di Pendhapa GPH Joyokusumo, Kamis (23/1) mulai pukul 09.00 WIB. Dalam Sambutannya, Rektor ISI Solo, Dr. I…

Mahasiswa Prodi Keris ISI Solo Raih nilai tertinggi dalam Proyek Capstone di Phoenix Academy IISMA tahun 2024.

HUMASISISOLO, — Mahasiswa Prodi Keris Institut Seni Indonesia Surakarta (ISI Solo) Fendi Ridho Ferdiansyah dan kelompoknya berhasil meraih nilai tertinggi dalam proyek akhir Capstone yang diadakan oleh Akademi Phoenix sebagai bagian dari International Student Mobility Awards (IISMA) 2024 di Indonesia. Pengembangan proposal untuk acara besar di Australia Barat adalah fokus proyek ini. Acara-acara ini bertujuan…

Launching Inventaris Arsip Penelitian dan Pengabdian Masyarakat ISI Surakarta 1998-2018 dan Talkshow Kearsipan

Institut Seni Indonesia (ISI) Surakarta melakukan peluncuran Inventaris Arsip Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat periode 1998-2018. Acara ini akan diselenggarakan bersamaan dengan talkshow kearsipan bertajuk “Arsip Seni: Sumber Inovasi Tiada Henti” yang akan mengupas pentingnya arsip seni sebagai sumber inspirasi bagi perkembangan seni dan budaya. Acara ini diselenggarakan pada Rabu, 18 /12/ 2024, di Gedung…

Pengukuhan Guru Besar Dr. Drs. R.M. Pramutomo, M.Hum. di Institut Seni Indonesia Surakarta.

Institut Seni Indonesia Surakarta Melakukan Pengkuhan Guru Besar Prof. Dr. Drs. R.M. Pramutomo, M.Hum. dengan bidang ilmu Antropologi Tari / Etnokoreologi, sesuai keputusan mentri Kemendikbudristek No. 93414/M/07/2024. pengukuhan dilaksanakan Kamis, 5 /12/2024 di Pendhapa Ageng KGPH Djoyokusumo ISI Surakarta. Rektor ISI Surakarta Dr. I Nyoman Sukerna, S.kar., M.Hum., dalam sambutanya mengucapkan selamat datang di Kampus…

Dosen-Mahasiswa Prodi Keris ISI Solo Meriahkan Pameran Pesona Keris Nusantara

Dalam rangka memperingati 19 tahun Keris sebagai Warisan Budaya Tak Benda oleh UNESCO, Museum Nasional Indonesia berkolaborasi dengan Direktorat Museum dan Cagar Budaya serta Sekretariat Nasional Keris Indonesia (SNKI) menyelenggarakan pameran bertajuk “Pesona Keris Nusantara.” Pameran ini menjadi ajang untuk menampilkan keindahan, makna, dan nilai sejarah Keris sebagai bagian tak terpisahkan dari identitas budaya masyarakat…