Masa Pandemi Mahasiswa DKV FSRD ISI Surakarta Bikin Unjuk Karya dalam DKV ACT#6 di Tiga Lokasi Berbeda
Selama tiga hari pelaksanaan dengan selalu mematuhi protokol kesehatan, event kreatif ini akan berisi sesi pameran, hidden market, diskusi, design talks, dan creative sharing yang dilaksanakan baik secara daring dan luring dengan tema “Neo Indonesians, Narasi dan Kesadaran Kreatif Baru di Nusantara” dengan narasumber dari praktisi desain, yaitu : Kresna Dwiyono (Projek AGNI), dan Ardhya…