Selamat Memperingati Hari Pahlawan ke – 78.“Semangat Pahlawan Untuk Masa Depan Bangsa Dalam Memerangi Kemiskinan Dan Kebodohan”.

Hari Pahlawan – Pada tanggal 10 November 1945, terjadi pertempuran besar antara pihak tentara Indonesia dan pasukan Inggris di Surabaya. Pertempuran ini menjadi perang pertama pasukan Indonesia melawan pasukan asing setelah diproklamasikannya Kemerdekaan Indonesia.Pertempuran ini bahkan disebut-sebut sebagai perang terbesar dan terberat dalam sejarah Revolusi Nasional Indonesia. Dengan begitu, peristiwa ini menjadi simbol nasional atas…