Menjamin Keselamatan Rekam Jejak Kinerja Institusi melalui Akuisisi Arsip Statis
Institut Seni Indonesia (ISI) Surakarta sedang merintis pengelolaan arsip sesuai standar kearsipan nasional sebagaimana tertuang pada Peraturan Rektor Nomor 6 Tahun 2021 tentang Pedoman Penyelenggaraan Kearsipan ISI Surakarta. Kepala Biro Umum dan Keuangan, Prastawa Sunu, S.Sos., M.M. selaku pejabat yang membawahi bidang kearsipan melalui surat Nomor 5881/IT6.1/KA.03.02/2022 tertanggal 27 Mei 2022 tentang Penyerahan/Akuisisi Arsip Statis…